Jual Organs untuk Kekayaan
Jumat, 06 September 2019
2 Comments
Namun ada beberapa orang yang tidak ingin melakukan perbuatan seperti yang sudah disebutkan tadi. Tapi mereka berbuat tanpa merugikan orang lain, melainkan merugikan diri sendiri yaitu menjual organ-organ tubuh yang ada pada dirinya. Seperti menjual ginjal, hati, atau organ-orgna tubuh lainnya.
Dengan banyaknya orang yang membutuhkan donor organ dengan harga ratusan juta. Banyak orang yang rela melakukan apa saja untuk mendapatkan organ tersebut. Mulai dengan mereka yang sengaja menjualnya karena faktor dan sebab tertentu, menculik, hingga membunuh dan diambil organnya.
dalam sebuah teori disebutkan bahwa jika kmu menjual organ-organ dalam tubuhmu, maka kamu akan memperoleh kekayaan sebesar 45 juta dollar atau setara dengan 630 milliar rupiah. Tapi ingat kamu memilki kekayaan namun kamu sakit-sakitan atau meninggal. Sehat itu mahal, makanya jaga terus kesehatanmu selalu karena masih ada orang-orang yang meebutuhkanmu.
Miris hu, apalagi jual ginjal hanya buat beli iphone.
BalasHapusYa terkadang realita itu pahit
BalasHapus